Berikut cara membuat jaringan Ad-hoc pada windows 8 :
1. Klik menu start > ketik CMD pada search.
2. Klik CMD atau klik kanan "Run Administrator". lihat gambar berikut :
Kemudian ketikan perintah berikut :
- "netsh wlan set hostednetwork mode=allow ssid=nama_jaringan key=PASSWORD"
- "netsh wlan start hostednetwork"
Note :
"nama_jaringan" = Isi dengan nama jaringan sesuai keinginan anda, cth : publik_hotspot.
"PASSWORD" = Isi dengan password sesuai keinginan anda, minimal 8 karakter. cth : 12345678.
"netsh wlan start hostednetwork" = Untuk mengaktifkan jaringan ad-hoc.
Selesai.
Nb. Pada interface jaringan komputer kita tidak akan terlihat, coba langsung lihat di interface jaringan komputer client.
Selamat Mencoba...
By : Admin
0 comments:
Post a Comment